5 Cara Pakai Aplikasi Berbagi Penghasil Uang, Waspada Bodong

5 Cara Pakai Aplikasi Berbagi Penghasil Uang, Waspada Bodong

JSMedia – Saat ini banyak sekali aplikasi berbagi penghasil uang. Aplikasi penghasil uang ini memag tengah viral. Namun tentunya Anda tetap berhati-hati ya, jangan sampai tertipu atau kecolongan ketika menggunakan aplikasi yang satu ini.

Sebelum Anda memutuskan untuk menggunakan aplikasi penghasil uang ini, sebaiknya cari tahu terlebih dahuku kebenarannya. Aman tidak, scam tidak dan lain sebagainya. Baca terlebih dahulu uraian berikut agar lebih paham cara menggunakannya.

5 Cara Pakai Aplikasi Berbagi Penghasil Uang

5 Cara Pakai Aplikasi Berbagi Penghasil Uang

Untuk menggunakan aplikasi berbagi penghasil uang ini, Anda harus mengikuti langkah-langkahnya berikut terlebih dahulu. Pastikan perangkat smartphone Anda kompatible ya, supaya tidak terjadi kendala dalam mengunduh aplikasinya.

Pastikan juga jaringan internet stabil ketika mengunduh aplikasi ini. Dengan begitu error sistem juga akan terhindar ketika melakukan pengunduhan. Sebab jika jaringan internetnya tidak stabil, maka bisa-bisa pengunduhan juga akan gagal.

Jika gagal dalam melakukan pengunduhan, maka Anda bisa mengulanginya lagi ketika jaringan internet sudah bagus.

1. Menginstall Aplikasi Berbagi Penghasil Uang

Menginstall Aplikasi Berbagi Penghasil Uang

Anda harus menginstall aplikasi berbagi penghasil uang. Untuk bisa menginstall aplikasi ini, Anda bisa mengunjungi Play Store dan mengunduhnya di sana. Jika mengalami masalah ketika mengunduh aplikasinya, maka bisa mengklik https://www.sharing11.com/.

2. Menyelesaikan Misi

Jika sudah selesai dan berhasil melakukan pengunduhan, Anda tinggal membuka saja aplikasinya. Selesaikan misi yang terdapat dalam aplikasi tersebut. Ada dua misi yang bisa dikerjakan, yaitu menonton iklan atau misi mengelike postingan pada sosial media.

Baca Juga: Cash APK Penghasil Uang? Mudah Banget Ternyata dengan 3 Cara ini!

3. Menonton Video Agar Mendapatkan Uang

Salah satu misi yang bisa dilakukan yaitu dengan menonton video atau iklan. Jadi, untuk bisa mendapatkan saldo, Anda harus menonton iklan yang ditayangkan pada sebuah platform media sosial.

Durasi dari video ini berbeda-beda, Anda harus menontonnya hingga selesai agar bisa mendapatkan bayaran. Tonton semua video iklan yang disarankan agar bisa menambah saldo Anda.

4. Like Postingan Untuk Mendapatkan Uang

Misi atau cara lain yang bisa Anda lakukan agar bisa mendapatkan uang yaitu dengan menglike “menyukai” postingan di beragam media sosial. Misalnya saja dengan mengelike postingan di facebook, IG atau media sosial lainnya.

5. Menukarkan Saldo

Jika Anda sudah menyelesaikan misi di atas tadi, nantinya Anda akan dibayar, yang mana nominalnya berbeda, sekitar 36 ribu rupiah. Nominal tersebut tergantung dari klien. Bayaran tersebut bisa dikumpulkan hingga saldo tertentu.

Jika saldo yang dikumpulkan sudah memenuhi ketentuan, maka Anda dapat menukarkan saldonya dengan uang. Caranya yaitu dengan withdraw atau penarikan saldo. Yang mana saldo yang telah Anda kumpulkan sebelumnya ditarik ke rekening bank Anda.

Untuk penukaran saldo ini juga sangat gampang. Nantinya uang tersebut akan langsung masuk ke rekening yang sudah Anda sertakan pada aplikasi tersebut sebelumnya. Dengan begitu Anda tidak akan tertipu, karena nyata hasilnya dan bisa dicek di rekening.

Anggapan negatif seputar aplikasi penghasil uang memang sudah sering sekali di dengar. Ada yang mengatakan saat menukarkan saldo gampang hanya pertama kali saja, namun untuk penukaran selanjutnya akan sulit.

Terus ada yang mengatakan juga bahwa karena aplikasinya belum terdaftar di OJK maka berarti gampang terjadi penipuan. Bahkan ada yang mengatakan aplikasi bodong, karena tidak mungkin dengan cara gampang namun menghasilkan uang.

Namun tidak dengan aplikasi berbagi penghasil uang yang satu ini. Walau memang kenyataannya aplikasinya belum terdaftar di OJK, namun saat melakukan withdraw bisa dilakukan dengan mudah. Semoga membantu Anda dalam mencari tahu dalam penggunaan aplikasi penghasil uang.