Cara Menghapus Riwayat Pencarian Google Play Store, Dijamin 100% Berhasil

JSMedia – Banyak orang yang penasaran ingin tahu cara menghapus riwayat Pencarian Google Play Store. Karena hal tersebut berkaitan dengan privasi penggunanya  Nah, artikel ini akan membahas cara menghapusnya.

Biasanya pengguna akan banyak melakukan pencarian apk Play Store. Hal ini akan menyebabkan banyak juga daftar apk yang sama pada satu kata kunci pada Play Store. Tentunya, para pengguna tidak akan suka menampilkan riwayat pencarian tersebut 

Anda dapat menghapus riwayat pencarian Google Play Store secara manual, tidak perlu bingung bagaimana caranya. Untuk menjawab rasa penasaran Anda, simak terus artikel ini hingga selesai.

Baca juga: Cara Membuat Website Untuk Pemula, Tutorial Paling Mudah

Cara Menghapus Riwayat Pencarian Google Play Store

Cara Menghapus Riwayat Pencarian Google Play Store

Untuk menghapus riwayat pencarian di Google Play Store Anda dapat memilih salah satu dari dua cara yang tersedia. Pilihlah metode yang cocok dan bisa digunakan pada perangkat Anda.

Menghapus Riwayat Pencarian Google Playstore Cara Pertama

1. Pertama kali, bukalah aplikasi Google Play Store di perangkat Anda.

2. Setelah itu, pastikan Anda sudah terhubung ke akun Anda atau Anda harus melakukan login ulang terlebih dahulu.

3. Selanjutnya, klik tombol garis tiga yang ada di ujung sebelah kiri atau masuk ke menu Apk.

4. Silakan pilih menu Setelan, lalu pilih hapus riwayat history pencarian.

5. Nantinya konfirmasi dan riwayat Anda akan langsung terhapus.

Menghapus Riwayat Pencarian Google Playstore Cara Kedua

Selain menggunakan cara di atas, Anda juga bisa menghapus riwayat pencarian di Google Play Store menggunakan cara kedua berikut ini:

1. Sama seperti cara pertama, Anda harus buka Apk Google Play Store terlebih dahulu.

buka Apk Google Play Store

2. Pastikan Anda sudah terhubung dengan akun Anda. Jika belum silakan lakukan login.

3. Setelah itu, klik pada bagian titik tiga pojok kanan atas.

klik pada bagian titik tiga

4. Pilihlah menu Setelan yang terdapat di menu pojok kanan.

Pilihlah menu Setelan

5. Kemudian lalu preferensi akun.

lalu preferensi akun

6. Terakhir, Kemudian Klik Menu Hapus Wishlist untuk konfirmasi penghapusan riwayat pencarian di Google Play Store.

Kemudian Klik Menu Hapus Wishlist

Anda mungkin bertanya-tanya, mengapa ada dua cara untuk menghapus riwayat pencarian Google Play Store? Karena tidak semua perangkat bisa menggunakan cara yang pertama. Ada sebagian perangkat yang hanya bisa menggunakan cara kedua.

Baca juga: Mudah! Mau Transfer Dana PayPal Ke DANA? Ikuti Tutorial Berikut

Informasi Penting Tentang Hapus Riwayat Pencarian Di Google Play Store

Informasi Penting Tentang Hapus Riwayat Pencarian Di Google Play Store

Perlu Anda ketahui ada beberapa informasi penting mengenai hapus riwayat pencarian di Google Play Store. Melalui pertanyaan dan jawaban yang sering ditanyakan di bawah ini, Anda akan mengetahui hal-hal yang barangkali juga Anda pertanyakan.

  • Q: Apakah bisa hapus riwayat pencarian satu persatu?
  • A: Untuk aplikasi Play Store versi terbaru, belum ada cara untuk hapus riwayat pencarian secara satu persatu. Jika ingin menghapus riwayat pencarian, maka secara otomatis akan terhapus semua tanpa bisa memilih secara manual. Namun, jika menggunakan aplikasi versi lama, Anda bisa hapus satu per satu dengan cara menekan lama pada riwayat pencarian tersebut.
  • Q: Apakah dapat mengembalikan riwayat pencarian yang telah terhapus?
  • A: Opsi untuk hapus riwayat pencarian Google Play Store ini bersifat permanen. Sehingga tidak bisa mengembalikan riwayat pencarian yang sudah terhapus. Untuk itu, Anda coba ingat-ingat lagi apa saja yang Anda cari sebelumnya.
  • Q: Mengapa saya tidak bisa menghapus riwayat pencarian di Play Store?
  • A: Coba Anda perhatikan lebih teliti panduan cara hapus riwayat pencarian di atas. Jika sudah melakukan langkah-langkahnya dengan benar, mungkin ada masalah pada perangkat Anda. Coba Anda cek koneksi internetnya atau lakukan restart Hp Anda.

Itulah informasi dan cara menghapus riwayat Pencarian Google Play Store. Pastikan Anda melakukannya sesuai dengan cara di atas, agar proses penghapusan berhasil. Selamat mencoba.